untuk pembuatan sabun dengan skala lebih kecil atau home industri menggunakan proses semi panas dan proses dingin. berikut adalah peralatan yang digunakan untuk pembuatan sabun skala home industri.
1. Proses semi panas.
Pemanasan menggunakan metode double boiler atau ditim, seperti menanak nasi. Proses pembuatan sabun hanya membutuhkan panas sampai 70 derajat saja, jadi dihindarkan pemanasan langsung.
BAHAN Tabung dalam
Stainless steel 314
Tebal 2 mm
Tabung luar
stainles steel 2 mm
Daya ¾ - 3 pk
Reduser
Knock down
Dimensi (70 x 80x 150 ) cm
Mixer digunakan untuk proses pencampuran minyak nabati dengan kaustik soda cair, menggunakan bahan yang tahan terhadap alkali atau tahan pH tinggi, bahan tersebut dari stainless steel.
Pemanaasan minyak nabati menggunakan kompor gas, tabung mixer dibikin double boiler sehingga tidak terjadi pemanasan langsung. panas yang diperlukan untuk pembuatan sabun hanya sampai 70 derajat celsius.
MOLD ( cetakan )
dibuat dari pralon dan kayu, untuk bentuk persegi dan kotak, atau bentuk yang menyudut mold lebih mudah dibuat dari kayu. sedangkan bentuk
Add caption |
Keranjang untuk mold kayu dan pralon
Digunakan untuk menyusun pralon yang berisi sabun
Bahan Mild steel
extruder sabun
Untuk mengeluarkan sabun dari cetakan kayu atau pralon
Bahan
Mild steel
Dimensi
(50x50x70 ) cm
Pemotong sabun
Digunakan untuk memotong sabun yang sudah dikelurkan dari cetakan
Bahan
Mild steel
Dimensi
40 x 50 x 50 ) cmMesin stamping
Digunakan untuk membentuk sabun agar sesuai dengan bentuk yang diinginkan
Bahan
Cast iron
Dimensi
(60 x 70 x 140 ) cm
produk sabun ada berbagai macam bentuk
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
pelatihan tinta inkjet |
kursus membuat sabun transparan |
HUBUNGI ; Pakde jongko
Perum Korpri no 188 Popongan Karanganyar Jateng
08176540345, wa081226044249
email :
Tidak ada komentar:
Posting Komentar